mencari kerja sampingan bukanlah hal yang mudah dilakukan bagi seorang blogger. Seorang blogger harus pintar dalam Webmaster agar disukai oleh Google Adsense. Tapi Akhir - akhir ini untuk mendaftar Google Adsense bukan hanya pintar dalam SEO, Google lebih suka kepada blog yang bagus dengan artikel yang kaya akan kata.
Seorang Blogger termasuk saya menyadari bahwa Google Adsense bukanlah satu satunya penyedia iklan yang utama. Banyak diluar sana ladang emas yang belum dicoba oleh blogger sebagai kerja sampingan online. Pada kesempatan kali ini saya akan mereview tentang propeller ads dengan trafik blog saya yang tergolong sangat rendah.
Saya mencoba iklan berbasis CPM yaitu propeller ads kurang lebih 3 minggu dengan jenis iklan interstitial, pop under, dan push mobile. saya tidak bisa menggunakan jenis iklan banner karena PV saya kurang dari 10.000
nb: Banner hanya bisa dipasang diblog dengan Pageview diatas 10.000
berbeda dengan Google Adsense yang menggunakan metode PPC ( Pay Per Click), Propeller ads lebih mengarah ke metode CPM (Cost per Mile) dan CPA (Cost Per Action). propeller ads bisa menjadi CPA ketika visitor agan melakukan action / kegiatan didalam blog agan seperti mengunduh sesuatu, mem - follow blog agan maupun subscribe newsletter.
Rata - Rata blog yang bukan blog download, propeller lebih ke CPM karena iklan akan tampil dalam seribu tayangan per halaman. eCPM / nilai CPM propeller tergolong tinggi yaitu bisa sampai $10 per klik. Namun sama halnya dengan Google Adsense, Propeller akan membayar eCPM sampai $10 dengan visitor dari negara negara premium seperti Amerika, Eropa, Australia dll.
Beruntunglah agan jika mempunyai blog yang berbahasa inggris dan memiliki visitor ratusan atau ribuan dari negara negara premium, Ini bisa menjadi sarana Alternatif buat agan selain Google Adsense.
Trafik agan berapa sih ?Rahasia perusahaan gan :v, pokoknya PV blog saya masih dibawah 10.000 . menurut saya pribadi, trafik blog sangat sangat rendah :'v .
penghasilan sebesar $0.05 atau sekitar 650 dengan kurs dollar saat ini |
eksperimen saya di minggu pertama adalah dengan memasang iklan jenis pop under + mobile push up + Instertitial. eksperimen saya diminggu pertama mengakibatkan blog sangat lemot karena kebanyakan iklan dan juga visitor menjadi anjlok. 3 hari kemudian saya mencopot yang instertitial
Baca Juga
dan saya tidak menginginkan hal itu.
jadi kesimpulan dari saya adalah blog dengan trafik rendah sama seperti saya TIDAK COCOK dipasang iklan propeller ads. why ? seperti curhatan saya diatas, iklan dari propeller lebih bergantung pada iklan oneclick / iklan pop under. iklan inilah yang menyebabkan trafik blog menurun.
bukan itu saja propeller ads belum menyediakan metode pembayaran dengan paypal, tapi dengan payooner dengan Payout sebesar $100 dan Wire Transfer/ transfer kawat sebesar $500.
Bisa jadi, penghasilan agan lebih optimal jika visitor dari perangkat desktop bukan dari seluler. Tapi jika agan hanya ingin mencoba coba atau sedang compare dengan program lain, ini bisa dicoba. Agan hanya tinggal daftar di www.propellerads.com seperti biasa dan tinggal nunggu persetujuan dari propeller ads. persetujuan bisa nunggu beberapa menit dan tinggal verifikasi deh.
nb : Perlu diingat bahwa tidak ada syarat trafik blog untuk daftar dipropeller ads.
Rate : 80/100
Kesimpulan : Propeller ads memang penyedia iklan berbasis CPM yang sejatinya sangat cocok bagi blog download, jadi menurut saya blog yang isinya artikel dan memiliki visitor yang rendah kurang optimal.
Demikian review dari saya tentang program propeller ads, jika ada yang mau nanya nanya bisa tanya dikolom komentar dibawah. semoga info ini bermanfaat bagi agan yang sedang cari peruntungan di dunia internet.
36 komentar
Situs mengecek kecepatan blog. Hehehe... Mau coba sih
Ini maksudnya untuk iklan blog ya..?
sangat membantu blog baru saya ini :D Thx
nice info berhubungan web ane web download cocok buat pasang iklan tsb5
belom pernah nyoba yang ini. tapi trafic blog juga masih blom optimal
Boleh Dicoba Nih Gan (y)
Nice bgt infonya gan..
Boleh nih buat alternatif..
Terima kasih atas reviewnya gan,jadi nambah wawasan baru. Tapi kalo ane pribadi sih belom kepikiran buat pasang iklan, mau optimalin blog dulu, masih acak -acakan soalnya. Wkwk
Sama nih anejuga pake proppeler ads tapi lama banget untuk payout nya
apakah ini cocok untuk blog bahasa? atau mungkin lebih besar kesempatan di blog bahasa luar?
Wah berarti ga cocok buat trafik rendah ..
Keren, saya juga sekarang pake ads ini
Kalau dibandingkan dengan adsense kira-kira lebih menguntungkan yang mana?
proppeler ads cm bisa efektif klo pengunjung / pageviewnya udah banyak, klo masih sedikit ya sama aja kek lainnya
mantapz gan informasinya, ane baru tau hari ini berkat artikel agan. Thx gan :D
Reviewnya lengkap..cuman kurang screenshotnya gan
waduh... trafic saya masih rendah bgt gan. makasih infonya ya.
blog saya tentabg download dengan penggunjung perhari hanya 2 -3 ribu apakah bagus di pakai iklan ptopeller ?
saya bloging peke android low spek. ga punya kompi/lepi tapi pengen blogi. nyoba propellerads baru 2 hari. trafik masih rendah sekali. sebulan aja belom sampe 4,000 pv. tapi ga apa kali? buat nyalurin hobi.
Sip gan hihi
Yap, ini buat iklan blog :D
Sip gan moga sukses (y)
Itulah kekurangan dari si propeller gan hihi
Kelihatannya sih oke gan, dicoba aja :)
Saya lebih suka Google Adsense, tapi ya kalo ga punya akun GA ya propellerads bisa lah jadi alternatif hehe :D
Pengen nyoba tapi takut visitornya turun karena ga betah... gimana review dari yang sudah ikutan ?
mantap propeller perli dicoba siapa tau ngacirr..
Mantap infonya, kira2 ganggu GA ya buat web movie..
boleh dicoba gan hihi
blog bahasa maksutnya gimana gan ? kalo bahasa indo sih bisa tergantung trafik blog juga
emang gak cocok gan, tapi kalo mau cari receh bisa dicoba nih
jelas sekali untung adsense gan, tapi ya gitu.. persyaratan jadi publisher adsense sangat sulit gan ;(
iya nih gan, harus optimasi blog dulu baru nyari duit
terima kasih sarannya gan, kapan kapan ane perbarui lagi deh
visitor turun karena risih ngelihat banyak iklan gitu gan, jadi sebaiknya dikurangin iklan iklan yg gk penting khususnya yg pop under
web movie biasanya iklannya banyak gan, jadi web web macem gitu udah biasa dikalangan pegguna internet, jadi ya menurut saya gk ganggu :D
Dilarang untuk spam
Komentar sesuai topik diatas
EmoticonEmoticon